Timbangan Hybrid Beserta Penjelasan dan Kegunaanya

author
1 minute, 16 seconds Read

Timbangan Indonesia –  Timbangan hybrid adalah tipe timbangan yang prinsip kerjanya memadukan antara digital serta mekanik. Kenapa demikian?

Sebab pemakaian timbangan hybrid umumnya pada posisi penimbangan yang tidak mempunyai aliran listrik.

Sehingga timbangan hybrid memakai display digital serta platform mekanik dan mempunyai display digital serta display manual.

Timbangan hybrid menggunakan tampilan digital, tetapi platform menggunakan pelat mekanis. Timbangan hybrid fungsinya untuk menimbang benda dalam kondisi lapangan yang ekstrim.

Timbangan hybrid dapat dikatakan sangat tahan lama dibandingkan dengan timbangan jenis lainnya, dikarenakan kemampuan dan kapasitas yang relatif besar dari timbangan ini untuk digunakan secara luas untuk kepentingan industri komersial.

Seperti Timbangan hybdrid CAS HDI dikatakan sangat Heavy duty dibandingkan dengan timbangan jenis lain karena kapasitas dan kemampuannya yang berkisar antara 50kg hingga 600kg membuat timbangan ini banyak digunakan untuk keperluan pertanian, perkebunan dan komersial.

Timbangan hybdrid CAS HDI dapat bertahan lama karena konstruksi Noya yang kokoh, jenis timbangan hybrid CAS HDI juga mampu untuk pemakaian kasar.

Selain penunjuk digital Timbangan Hybrid juga memiliki petunjuk manual. Untuk mengetahui secara detail penggunaan dan manfaat Timbangan Hybrid ini, anda dapat menghubungi customer service kami baik melalui telepon maupun email.

Anda juga masih bisa mendapatkan sebuah timbangan dengan kualitas yang cukup baik dan mampu bertahan hingga waktu yang cukup lama.

Jangan sampai anda salah pilih timbangan digital, karena terdapat spesifikasi yang berbeda di setiap jenis Timbangan Hybrid. Kami akan senang sekali dapat membantu permasalahan anda tekait dengan Timbangan Hybrid ini.

Untuk review dan melihat spesifikasi timbangan dudukAnda dapat mengunjungi  www.timbanganindonesia.com yang merupakan distributor timbangan terbesar di Jakarta.

Similar Posts

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

X